20250919_212105
Pengabdian 27 Tahun Berbuah Hadiah Umrah, Guru Smamda Ajak Serta Istri Tercinta

Agung Prasetyo bersama sang istri berfoto sebelum terbang ke Tanah Suci. (Humas Smamda) SMAMDA.NET – Wajah Agung Prasetyo MPd tampak berseri-seri menjelang keberangkatan umrah pada Rabu (17/9/2025). Guru Bahasa Inggris SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) itu berangkat ke Tanah Suci bersama istri tercinta, Sri Wiludjeng. “Alhamdulillah, hari ini saya bisa berangkat umrah bersama istri,” ungkap […]

Bu-Era-Restiani-Jadi-Peserta-Terbaik-Bimtek-Koding-Kecerdasan-Artifisial-768x576
Guru SMAMDA Jadi Peserta Terbaik Bimtek Koding Kecerdasan Artifisial

Era Restiani Menerima Penghargaan Peserta Terbaik Bimtek Region Jatim 1 (Dhea Rachma Safitri) SMAMDA.NET – Bimbingan Teknis (Bimtek) Pembelajaran Mendalam, Koding Kecerdasan Artifisial, dan Penguatan Pendidikan Karakter yang diselenggarakan Majelis Dikdasmen PNF PP Muhammadiyah, bekerja sama dengan Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur serta Kementerian Dikdasmen, digelar pada (10–14/9/2025). Dari ratusan peserta yang mengikuti kegiatan […]

c4689747-2f16-4a51-abb4-88bf8c86dc71-e1758079459759
Bukan Bintang Hollywood atau Artis K-Pop, Inilah Sosok Role Model bagi Gen Z Smamda

Adri Suyanto, motivator dan public speaking trainer, membawakan materi Tabligh Akbar Smamda tentang keteladanan Rasulullah bagi Gen Z. (Arya Alif) SMAMDA.NET — Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad Saw, SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) menggelar Tabligh Akbar bertema “Rasulullah, Inspirasi Gen Z dalam Berkarya” pada Selasa (9/9/2025). Acara yang berlangsung di Hall Mas Mansyur, lantai […]

5be73362-353f-4f40-9e38-1ae1aad41817-e1758033679701
Smamda Dorong Lahirnya Ecopreneur Muda yang Peduli pada Lingkungan dan Masyarakat

Wininatin Khamimah memaparkan fakta dan kondisi ekonomi saat ini kepada siswa Smamda. (Arya Alif) SMAMDA.NET – SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) kembali menggelar program Orang Tua Mengajar (OTM) khusus bagi siswa kelas XII-6. Dalam acara yang berlangsung Jumat (12/10/2025) itu, hadir sebagai narasumber Wininatin Khamimah SE MSi, dosen manajemen di salah satu perguruan tinggi swasta […]

2b22f189-c969-48b5-8ec6-0a3a043772db
Bijak Bermedia Sosial, Advokat Beri Pemahaman Hukum Digital kepada Siswa Smamda

Rika Sofianti memberi contoh kasus pidana terkait hukum digital kepada siswa Smamda. (Riyan Hermansyah) SMAMDA.NET – Sadar akan risiko penggunaan media sosial, SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) menghadirkan advokat Rika Sofianti SH MH dalam program Orang Tua Mengajar (OTM) pada Kamis (11/9/2025). Tujuannya, memberikan pemahaman hukum digital kepada siswa kelas XII.2 dan XII.5. Acara diawali […]

1ba17fae-b630-4923-9eaa-9f7038a7a3c1
Antara Telur Gabus dan Camilan Prancis: Di Balik Keseruan Pembinaan Keputrian Smamda

Engie, siswi asal Prancis, ikut menggoreng telur gabus bersama teman-temannya dalam kegiatan keputrian Smamda. (Nany TJ) SMAMDA.NET – SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) kembali menggelar kegiatan pembinaan keputrian yang selalu dinanti para siswi. Kali ini, pesertanya adalah siswi kelas XII. Uniknya, kegiatan ini juga untuk kedua kalinya diikuti oleh siswi student exchange asal Prancis, Engie En […]

76554966-a92c-4b4e-8683-921bfd9e82d7
Palang Merah Remaja Smamda Rayakan Milad Ke-7 dengan Aksi Donor Darah

Suasana kegiatan donor darah PMR Smamda Surabaya bekerja sama dengan PMI Surabaya, Jumat (12/9/2025). Banyak siswa dan warga antusias berpartisipasi dalam aksi sosial ini. (Muhammad Zarkasi) SMAMDA.NET – Ekstrakurikuler Palang Merah Remaja (PMR) SMA Muhammadiyah 2 (Smamda) Surabaya kembali menunjukkan kepeduliannya melalui kegiatan donor darah, Jumat (12/9/2025). Kegiatan ini digelar dalam rangka milad PMR Smamda […]

IMG-20250904-WA0016-e1756981166142
Program Orang Tua Mengajar Smamda Kupas Literasi Finansial

Dian Farida Anies memaparkan tips dalam mengatur keuangan. (Riyan Hermansyah) Kolaborasi inovatif orang tua dan sekolah ciptakan pembelajaran bermakna. Siswa Smamda belajar kelola keuangan, persiapkan masa depan gemilang. SMAMDA.NET — Suasana di ruang kelas lantai 2 Smamda Tower terlihat berbeda, Jumat (29/8/2025). Bukan guru, melainkan seorang praktisi keuangan yang mengisi kelas hari itu. Ialah Dian Farida […]

0e885810-817e-48a4-9162-807eae761639
Wali Murid Smamda Tekankan Pentingnya Literasi Finansial Anak Muda

Dian Farida Anies berbagi pengalaman dan pentingnya literasi finansial kepada siswa kelas XII-3 Smamda. (Widya Dwi Kharismawati) SMAMDA.NET – Kegiatan Orang Tua Mengajar (OTM) kembali digelar di SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda). Kali ini, kegiatan berlangsung di kelas XII-3 dengan menghadirkan Dian Farida Anies SE, ibunda dari Amira Fitri Naila (X-1), sebagai pemateri. Acara dilaksanakan […]

SMAMDA-Raih-Kemenangan-Perdana-di-DBL-Tim-Basket-dan-Suporter-Kompak-1-768x477
SMAMDA Raih Kemenangan Perdana di DBL, Tim Basket dan Suporter Kompak

Asyraf 11.11 pemain basket smamda sedang menggiring bola (Fakhrial Erdiasyah Widodo) SMAMDA.NET – Tim basket putra SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (SMAMDA) mencatat awal gemilang di ajang Honda DBL East Java Series – North Region. Dalam pertandingan pembuka yang berlangsung di DBL Arena, Surabaya, SMAMDA sukses menundukkan SMAN 17 Surabaya (SMANTASS) dengan skor telak 46-11, Kamis […]