Kisah Alumni di Talkshow Edufair Smamda
Kisah Alumni di Talkshow Edufair Smamda

Smamda –  Kisah alumni diceritakan dalam Talkshow Edufair 2023 yang diselenggarakan SMA Muhammadiyah 2 Surabaya di Mas Mansur Hall Smamda Tower, Sabtu (4/11/2023). Kisah alumni disampaikan Arbi Ali Farmadi, lulusan tahun 2013. Kini menjadi konsultan Shirvano Consulting PT Karangluhur Lima Pilar. Sarjana arsitektur UGM dan magister ITB. Dia berbicara di depan 334 siswa kelas XII Smamda dan wali […]

PR IPM SMAMDA Surabaya Bersama OSIS SANMAR
PR IPM SMAMDA Surabaya Bersama OSIS SANMAR Surabaya Wujudkan Makna “Bhineka Tunggal Ika” dalam Berorganisasi

Smamda – OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) SMA Santa Maria (SANMAR) Surabaya mengunjungi PR IPM (Ikatan Pelajar Muhammadiyah) SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (SMAMDA) untuk melaksanakan kegiatan Studi Banding antar organisasi. Sebab, walau sama-sama organisasi tetapi OSIS dan IPM berada dinaungan yang berbeda. Kunjungan ini dihadiri oleh OSIS SANMAR, PR IPM SMAMDA, Pembina PR IPM SMAMDA […]

IPM Smamda Datangi Panti Asuhan untuk Lakukan Ini
IPM Smamda Datangi Panti Asuhan untuk Lakukan Ini

IPM Smamda Surabaya mengunjungi Panti Asuhan Aisyiyah as-Sa’adah Jl. Peneleh IX/59 Kec. Genteng, Surabaya, Ahad (9/4/2023). Acara ini merupakan program Bidang Kajian Dakwah Islam (KDI) yang mulai rutin dilaksanakan per tahun dengan tema Share to Care. Ketua Pimpinan Ranting IPM Smamda Ipmawan Faqih As Sajjad (16) menjelaskan, Share to Care merupakan program yang bertujuan untuk […]

Leadership Training Camp IPM Smamda Surabaya Full Kegiatan Bermanfaat
Leadership Training Camp IPM Smamda Surabaya Full Kegiatan Bermanfaat

Smamda – Pimpinan Ranting Ikatan Pelajar Muhammadiyah SMA Muhammadiyah 2 Surabaya mengadakan kegiatan Leadership Training Camp pada 21-23 Oktober 2022 di Villa Fatma, Pacet, Mojokerto. Kegiatan yang dibuka secara langsung oleh Kepala SMA Muhammadiyah 2 Surabaya Bapak H Astajab SPd MM ini diikuti oleh kurang lebih 60 pengurus PR IPM SMA Muhammadiyah 2 Surabaya. Dalam sambutannya, […]

Berkunjung ke Smamda Surabaya, Sekjen PP IPM Sharing Pengalaman Organisasi
Berkunjung ke Smamda Surabaya, Sekjen PP IPM Sharing Pengalaman Organisasi

Smamda – “Peninjauan dan Menebar Pengalaman Langsung” menjadi tema dakwah keliling bersama Sekretaris Jenderal Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Muhammadiyah (PP IPM), Senin (21/2/2022). Dalam rangka Kunjungan Sekolah Berkemajuan, Sekretaris Jenderal Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Muhammadiyah Hilal Fathurrahman mengunjungi SMA Muhammadiyah 2 Surabaya. Hilal Fathurrahman melakukan pengamatan aktual terhadap kegiatan belajar mengajar siswa serta sharing pengalaman […]

Hari Ketiga Fortasi Smamda Kenalkan IPM dan HW
Hari Ketiga Fortasi Smamda Kenalkan IPM dan HW

Smamda – Hari ketiga Forum Taaruf dan Orientasi Siswa (Fortasi) SMA Muhammadiyah 2 Surabaya dikenalkan tentang Muhammadiyah, IPM, dan Hizbul Wathan. Acara Fortasi Smamda Surabaya lewat zoom ini didahului shalat Duha dari rumah masing-masing dilanjutkan dengan Ngaji Morning yang dipandu oleh Ustadz Muhammad Hatta Lc MHI. Guru Bahasa Arab di SMA Muhammadiyah 2 Surabaya itu mengajarkan cara […]

ipm-smamda-dpr-671662369.jpg
Belajar Politik, Anak IPM Smamda Kunjungi Fraksi DPR

Sebanyak 23 siswa berjas kuning SMA Muhammadiyah 2 (Smamda) Pucang Anom Surabaya bersemangat memasuki ruang kantor Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) di Gedung DPR/MPR Senayan Jakarta, Kamis (25/4/19). Mereka pengurus Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM). Lantas duduk di kursi fraksi sambil membayangkan sebagai anggota DPR. ”Aduh, nervous nih duduk di sini. Gimana ya kalau suasana rapat […]

ipm-smamda-serahterima-696x522-1038101934.jpg
Ucapan Selamat Pelantikan IPM di Sekolah Ini Diiringi Tangis Haru

Pelantikan Pimpinan Ranting IPM SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) berlangsung di At-Tauhid Tower UMSurabaya, Kamis (22/11/2018). Sebanyak 68 siswa IPM SMA Muhammadiyah 2 Surabaya dilantik menjadi pengurus periode 2018-2019. Pelantikan dihadiri 180 undangan ini berjalan khidmat. Tampak wali siswa, perwakilan kelas, ekstrakurikuler, pimpinan sekolah, PD IPM Surabaya, dan tamu dari PW IPM Bali memenuhi tempat […]

Pemira-Smamda.jpg
Gelar Pemilihan Raya E-Voting Pilih Ketua IPM

Siswa SMA Muhammadiyah 2 Pucang Surabaya menggelar Pemilihan Raya (Pemira) di Hall Smamda, Kamis (18/10). Acara ini untuk memilih ketua Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) periode 2018-2019 digelar Sama seperti tahun-tahun sebelumnya pemilihan ketua IPM menggunakan sistem electronic voting atau e-voting. Pemilih setelah memasukkan kode akses kemudian meng-klik calon yang dipilih. Hasil suara langsung terakumulasi otomatis. […]

Pemilu Raya IPM
E-Election Ketua IPM Smamda – Pesta Demokrasi Siswa di Sekolah

Pemira atau pemilihan raya IPM smamda memasuki tahun ketiga menggunakan sistem e-election yang dirancangkan oleh bapak Musthofa Agus. E-election pemira ini cukup sederhana dengn 5 langkah saja. 1. Pemilih mendatangi TPS dan mendaftar 2. Pemilih di beri username dan password yang hanya berlaku sekali pakai, atau tidak bisa digunakan memilih dua kali. 3. Pemilih memasuki bilik […]