Ucapan Selamat Pelantikan IPM di Sekolah Ini Diiringi Tangis Haru
Pelantikan Pimpinan Ranting IPM SMA Muhammadiyah 2 Surabaya (Smamda) berlangsung di At-Tauhid Tower UMSurabaya, Kamis (22/11/2018). Sebanyak 68 siswa IPM SMA Muhammadiyah 2 Surabaya dilantik menjadi pengurus periode 2018-2019. Pelantikan dihadiri 180 undangan ini berjalan khidmat. Tampak wali siswa, perwakilan kelas, ekstrakurikuler, pimpinan sekolah, PD IPM Surabaya, dan tamu dari PW IPM Bali memenuhi tempat […]
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.