Kuliah Tamu: Siswa SMA Muhammadiyah 2 Surabaya Rasakan Pengalaman Jadi Mahasiswa
SMA Muhammadiyah 2 Surabaya menggelar kuliah tamu bagi 359 siswa kelas 12 pada Senin (4/11/2024), sebagai bagian dari rangkaian Edufair 2024 bertema “Creating Future Success for a Great Generation in the Society 5.0.” Sebelum acara, siswa memilih kelas kuliah tamu sesuai minat melalui link Google Form yang dibagikan panitia. Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas, Rr. […]












Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.